Belajar Mindset SEO. Sudah bukan rahasia umum lagi di era sekarang mencari informasi sangat mudah didapatkan lewat media online, informasi apa saja yang kita butuhkan tinggal mencari lewat laman google dan sejenisnya. Akan tetapi untuk pembuat memperlihatkan informasinya agar mudah dan cepat dicari oleh orang lain maka harus menggunakan teknik SEO.
Apakah kalian tahu apa itu yang dimaksud dengan SEO? SEO adalah bagaimana caranya mengantarkan media online kita muncul di pencarian Google, YouTube dan sejenisnya. Untuk Belajar Mindset SEO sendiri mempunyai poin-poin dasarnya.
Dasar-dasar Mempelajari SEO
Pra syarat dalam SEO
Pra syarat yang pertama harus kita miliki adalah Produk. Produk sendiri berbeda-beda jenisnya antara lain produk fisik yaitu produk yang berbentuk barang, produk digital yaitu konten yang akan diposting di sosial media website untuk diakses atau diorder orang lain dengan mudah dan cepat lewat teknologi, ada lagi produk jasa yang memberikan layanan dengan menggunakan tenaga kepada orang lain atau kepada instansi.
Kemudian prasyarat yang kedua adalah Media. Rekomendasi media yang pertama harus dibuat yaitu google maps terlebih dahulu karena setiap pencarian di google yang muncul pertama atau paling atas pasti google maps setelah itu bisa YouTube, fanpage Facebook, website, dan Instagram, bahkan juga bisa menambahkan marketplace seperti Tokopedia, Shopee.
Belajar Mindset SEO Yang ketiga yaitu Keyword. Kita harus memberikan keyword yang memang dicari oleh konsumen lewat kata kunci diikuti dengan kota agar lebih mudah ditemukan.
Prasyarat yang terakhir yaitu Konten. Konten sendiri sudah dibahas di poin pertama tentang produk media digital dan biasanya dicari dengan menggunakan kata kunci bisa dengan hastag, gambar bahkan bisa juga dengan audio.
Struktur SEO
untuk Belajar Mindset SEO ada beberapa struktur SEO yang dibagi menjadi 3. pertama SEO on page adalah penempatan kata kunci yang benar dan tepat sesuai apa yang dicari agar mudah dijangkau. Jadi kesimpulannya agar media online kita muncul di pencarian google karena efek dari kata kunci yang benar di dalam akun yang dibuat. Adapun contoh dari SEO on page untuk mencari kata kunci di beberapa social media sebagai berikut:
- Di Instagram kita bisa mencari kata kunci dengan mencari user name, full name, bio
- Di YouTube dengan memasukkan kata kunci di pencarian dituliskan menggunakan judul video, deskripsi video, nama channel, deskripsi channel, playlist, text video.
- Kalau di Google Maps yang kita harus cari menggunakan kata kunci bisa dengan nama titik, deskripsi, postingan
- Di Body Send Patch ada juga di fan patch dan kata kunci harus ditaruh di nama fan patch, deskripsi, user name, impressum.
- Kalau di Website kata kunci dipasang di nama web atau domain bisa juga disebut URL maupun WWW ada lagi di deskripsi web dan di meta keyword
- Jika menggunakan artikel dalam web kata kunci bisa dicari menggunakan judul artikel, bisa juga di kalimat pertama paragraf pertama, kemudian ada lagi di sub judul, selanjutnya di gambar kata kuncinya biasanya ada di nama file gambar tersebut kemudian ada lagi yang namanya alternative text, dan atribut text, ada lagi yang disebut caption, yang terakhir kalau di blogspot disebut permalign, atau yang lain biasanya disebut URL dan di wordpress namanya slug, intinya semua sama yang membedakan hanya istilahnya.
Yang kedua dari struktur SEO off page adalah bagaimana cara kita mendapatkan rekomendasi yang banyak bisa juga disebut review atau ulasan yang banyak, untuk mendapatkan itu semua kita bisa menggunakan web lain atau membuat web lebih dari satu untuk membackline, tetapi harus mempunyai stok artikel untuk mem backlink web yang diSEOkan agar nanti pencari kata kunci artikel di pencarian google akan langsung mendapatkan hasil yang dicari muncul paling atas, itu karena artikel yang dicari mempunyai rekomendasi, review atau bintangnya paling bagus.
Dan yang terakhir adalah SEO of God, SEO of God sendiri hanya bisa didapatkan di Kampus Dosen Jualan. Apa itu SEO of God yang berarti produk-produk yang dijual tidak melanggar kaidah agama dan negara. Karena tidak sedikit yang memanfaatkan Belajar Mindset SEO ini digunakan untuk hal-hal negatif.
Metode dalam SEO
SEO mempunyai Gols yaitu masuk di halaman satu google, cara untuk mencapainya harus melalui beberapa metode. Belajar Mindset SEO ada beberapa metode tersebut antara lain:
Yang pertama banyakin konten, lebih banyak konten atau lebih banyak artikel yang ada di website maka akan lebih mudah untuk masuk di halaman satu google.
Yang kedua viral atau di tribun, jadi lebih sering dibuka atau sering disebut viral itu adalah salah satu pendukung SEO.
Akan tetapi metode pertama dan kedua tidak terlalu penting atau recommend karena membuat artikel tidak semudah yang dibayangkan.
Selanjutnya click back yaitu isi yang sengaja dibuat dalam artikel agar memancing untuk di click. Tapi cara ini kembali lagi seperti di tribun.
Dan yang paling mudah dan cocok digunakan yaitu backline, backline itu website pendamping untuk mendukung website utama.
Level-Level SEO
Beberapa tahapan atau bisa disebut level yang harus didapatkan Belajar Mindset SEO. Yang pertama harus mendapatkan minimal 1 slot di halaman google, berarti konten atau postingan yang diposting muncul di halaman pertama Google tersebut paling tidak 1 postingan. Selanjutnya ratakan page one di halaman Google yaitu kita harus membuat postingan di halaman google dan di halaman pertama itu semua postingan atau konten yang kita buat. Ketiga tidak hanya menguasai page one di halaman google yang dimaksud berarti konten yang kita buat lebih banyak dan ditampilkan dihalaman pertama bahkan sampai ke halaman berikutnya. Yang terakhir menguasai semua halaman google semakin banyak konten yang dibuat berarti semakin banyak juga yang diposting di website maka konten tersebut menguasai halaman google, maka jika diakses dengan kata kunci yang dibuat akan muncul semua konten atau postingan yang kita buat.
Semoga artikel tentang Belajar Mindset SEO ini dapat membantu untuk para pembaca yang akan membuat usaha kalian muncul di halaman google.
Untuk informasi selain Belajar Mindset SEO bisa terus menyimak website kami di dosenjualan.com